Super Mario Run

Berita

Super Mario Run, sang tukang ledeng mulai berlari di Android

Di rilis sehari lebih cepat dari yang di jadwalkan, Mario sang maskot kenamaan nintendo, akhirnya sudah mulai dapat diunduh oleh pengguna android. Game Mario run ini telah rilis di iOS pada akhir tahun lalu dan mendapatkan animo yang luar biasa dan menghasilkan 40 Juta dollar dalam minggu pertamanya. Gameplay nya yang mudah dapat dimainkan dengan satu tangan membuat Mario Run bikin ketagihan Dengan dirilisnya versi Android, ternyata Nintendo tidak melupakan dengan para pemain terdahulunya di iOS,  karena pada saat yang bersamaan

Read More
BeritaGamingMobile Game

Super Mario Siap Berlari di Android

Berdasarkan keterangan resmi yang dilansir dari cuitan di twitter resmi Nintendo, Super Mario Run akan dirilis pada bulan Maret mendatang. Jadi bersiaplah karena dua bulan lagi penantian ini bakal jadi kenyataan. #SuperMarioRun will arrive on Android in March. You can pre-register in Google Play to be notified when it launches! https://t.co/u4H9bxVi9R pic.twitter.com/Hd5uzRcYcK — Nintendo of America (@NintendoAmerica) January 19, 2017 Platform Android untuk saat ini memang belum bisa menikmati Super Mario Run. Sebelumnya, game mobile ini sudah berlari di Platform

Read More
BeritaMobile Game

Super Mario Run Mengintai Dompetmu

Jika Sobat Mobileague adalah pengguna android nampaknya kalian harus bersabar untuk menunggu Super Mario Run. Pasalnya hingga saat ini belum ada berita resmi dari Nintendo akan merilis Super Mario Run di android (setidaknya itu yang kami dapat informasinya hingga saat ini). Bersabarlah, karena pencuri kartu kredit sedang mengintaimu dan memanfaatkan momen ini. Sobat mungkin masih mengingat kasus aplikasi palsu Pokemon-GO di android tahun lalu. Disinyalir pola yang sama digunakan hacker jahat  untuk mendapatkan informasi kartu kredit seperti yang telah diungkap oleh Zscaler.com.

Read More
BeritaGamingGaming TipsHot Review

Panduan Pemula Super Mario Run: Tips dan Trik yang Berguna

Super Mario Run telah resmi rilis di iOS. Game tersebut langsung masuk ke daftar game mobile yang wajib kamu mainkan bulan ini. Game ini mudah dimainkan tapi sangat sulit untuk di kuasai, jadi mungkin kamu akan membutuhkan beberapa tips, trik dan panduan agar kamu dapat memainkan nya dengan lebih baik Apakah gratis untuk dimainkan ? World pertama dari game nya (termasuk 3 level dan kastil) gratis untuk dimainkan. Terdapat 5 World yang harus kamu bayar $9.9 USD (jika dirupiahkan sekitar

Read More
BeritaGaming

Super Mario Run, si tukang Ledeng yang berlari di IOS

  Sebagai langkah awal bagi Nintendo di dunia Mobile Game, Super Mario Run terbilang cukup sukses mendulang uang walaupun dengan rate yang cukup rendah (2 Bintang di hampir semua negara). Tingkat kepuasan yang rendah ini disinyalir karena Nintendo sebagai developer game hanya menggratiskan 1 set World saja dan jika pemain ingin melanjutkan ke set World berikutnya hingga benar-benar tamat mereka harus membayar 10 USD.  Padahal dengan melakukan IAP senilai 10 USD tersebut, para pemain bisa mendapatkan banyak hal selain terbukanya semua

Read More