iOS

EventBerita

LINE X INDOMOG Gelar Turnamen Let’s Get Rich di Mall Kota Kasablanka

LINE X INDOMOG Berbarengan dengan acara LINE Creative 2017, Line bekerja sama dengan salah penyedia layanan pembayaran voucher game online INDOMOG menggelar tournament LINE LET’S GET RICH pekan ini di Mall Kotak Kasablankan dari tanggal 28-29 Oktober. Buat Sobat Mobileague yang berdekatan dengan tempat acara bisa langsung hadir ya. Karena LINE & INDOMOG telah menyiapkan 4 buah Smartphone, voucher INDOMOG senilai total 10 juta rupiah dan berbagai merchandise menarik yang menanti di event LINE LET’S GET RICH Tournament 2017 ini.

Read More
BeritaMobile Game

Peserta Event Pra-Registrasi Point Blank: Strike Telah Melampaui 1 Juta!

Kami ingin mengingatkan bahwa dalam waktu kurang dari satu bulan lagi, Point Blank: Strike akan segera diluncurkan secara global! Tentunya ini adalah momen yang sudah sangat dinanti-nantikan oleh para gamer, khususnya penggemar genre First Person Shooter (FPS). Memang, seperti yang telah kita ketahui bersama, Point Blank adalah game First Person Shooter yang pertama kali beroperasi di Indonesia pada bulan Juni 2009. Di tahun 2017 ini, penerbit game terkenal asal Korea, Nexon, akan meluncurkan game ini khusus untuk smartphone. Para pengguna smartphone

Read More
BeritaEsportsMobile Game

Kompetisi Mobile eSport Terbesar Telah Tiba! AOV International Championship 2017

Tagline “Main AOV dapat 7M” yang terus bergema menjadi pertanda bahwa turnamen mobile eSports dengan prize pool terbesar telah tiba! AOV International Championship: ASIA (AIC: ASIA) dengan total hadiah uang tunai sebesar 500,000 USD (senilai 6,7 Miliar Rupiah) ini akan mempertemukan tim-tim terbaik se-Asia di Seoul, Korea Selatan pada tanggal 23-26 November 2017. Fase penyisihan akan dilakukan di masing-masing negara dan tim-tim dari 5 negara akan bertanding memperebutkan gelar paling bergengsi di level internasional ini. Negara-negara yang akan berlaga di AIC:

Read More
BeritaMobile Game

Karakter Antagonis DC Comics, The Joker Hadir Ramaikan Pertarungan Garena AOV

Setelah merilis Batman pada bulan Agustus yang lalu, kini Garena AOV kembali menghadirkan satu hero baru yang sekaligus adalah musuh dan rival abadi sang kesatria kelelawar di Gotham City, The Joker. Dipastikan kehadiran The Joker akan membawakan pengalaman bermain baru kepada Challengers (sebutan pemain AOV). Serupa dengan Batman, The Joker juga dihadirkan dengan lisensi resmi dari Warner Bros. Interactive Entertainment yang merupakan perwakilan dari DC Entertainment. Challengers dapat memanfaatkan kemampuan hebat tokoh antagonis paling fenomenal dalam serial Batman ini untuk memenangkan

Read More
BeritaGamingMobile Game

Fantasy Squad The Era Begin : RPG Mobile Perdana dari K&T ( Kreon Mobile)

Memulai kembali debutnya di mobile games, kreon mobile atau K&T studio optimis dengan game keluaran mereka dari gambol (permainan tembak gambar) sampai ke permainan kartu capsa susun. Di kuartal ke-3 di tahun 2017 K&T studio merilis game RPG mobile berjudul Fantasy Squad The Era Begin. Fantasy Squad The Era Begin merupakan sebuah game strategy RPG dengan grafik 2,5D, dimana para pemain akan diajak untuk bergabung dalam petualangan menarik bersama Stein sang tokoh utama guna mencari tahu keberadaan saudaranya yang menghilang. K&T Studio

Read More
BeritaFPSMobile Game

10 Fitur yang Dijanjikan Point Blank Strike dari Nexon Red dan Zepetto

Menarik jika kita membahas Point Blank, game yang masih eksis hingga saat ini .Point Blank awalnya dirilis oleh PT Kreon melalui Gemscool pada tahun 2009 yang kemudian pada tahun 2015 setelah melalui drama panjang akhirnya Point Blank berpindah  ke Garena Indonesia dan masih aktif sampai sekarang. Genap berusia 8 tahun Point Blank masih diminati gamer di Nusantara dan diprediksi masih akan bertahan sampai beberapa tahun kedepan melihat animo dari PBNC yang di gelar oleh Garena semakin besar tiap tahunnya. 10

Read More
Berita

GameSir Remapper A1 Sensasi Bermain Game Android Dengan Gamepad

Jadi game mobile kesayangan kamu belum mendapatkan support untuk dimainkan melalui dari developer game? atau masih mencari-cari cara bagaimana mendapatkan pengalaman bermain game yang menyenangkan melalui gamepad ? Tidak perlu pusing-pusing ngulik lagi karena GameSir telah merilis sebuah produk baru yang memiliki bernama GameSir Remapper A1 . GameSir Remapper A1 memiliki slogan “Small but Magical” berkat ukurannya yang kecil namun memiliki fungsi yang begitu dibutuhkan oleh para gamers, GameSir Remapper A1 merupakan sebuah aksesoris tambahan yang mampu mengaktifkan fitur remapper Sesuai

Read More
BeritaEsportsGamingMobas

Seru Abis! Begini Saints Indo Melibas Elite8 eSporst 3-2 di Final MSC 2017

Mobileague.id – Turnamen MSC 7 2017 akhirnya menyisakan dua tim teratas Indonesia yaitu Elite 8 Esports melawan Saints Indo. Tampil di depan ribuan pencinta Mobile Legends yang memadati GF atrium , Gandaria City tidak lantas membuat kedua tim demam panggung. Keduanya bertanding sangat sengit demi membuktikan siapa jawara Mobile Legends yang pantas mewakili Indonesia melawan tim-tim dari singapura, Thailand , Malaysia dan Filipina. Jalannya pertandingan yang dijadwalkan Best of 5 tidak disia-siakan kedua tim untuk menghibur pendukung mereka yang menonton

Read More
BeritaEvent

Datang dan Rebut GamePad GameSir Secara Cuma-Cuma di JGW 2017

GameSir merupakan brand yang terpercaya bagi gamers yang ingin menikmati gamepad berkualitas tinggi. Sebagai pemain baru di Dunia penyedia gamepad Indonesia Gamesir  punya tempat untuk penggemarnya. GameSir Tawarkan best quality build GamePad … Selain menawarkan best quality build GameSir juga mempunyai banyak varian dan desain gamepad yang akan membuat jari-jemari kamu seakan menari dengan suka cita. Tentunya dengan harga yang tidak akan membuat kantong kamu kebobolan. Keikutsertaan GameSir selaku produsen Gamepad multiplatform asal Hong Kong di JGW 2017 Hal tersebut sebagai bukti jika GameSir peduli

Read More
BeritaGaming

Com2us & Gamevil hadir di Asia Tenggara dan Eropa

Com2us terus berusaha memberikan yang terbaik untuk para pemainnya, salah satunya dengan membuka layanan service secara resmi di daerah Asia Tenggara dan Eropa. Bersama dengan Gamevil, Com2us secara resmi melakukan Joint Venture untuk setiap cabang yang berada di Asia Tenggara dan Eropa. Adapun penggabungan ini merupakan salah satu representive dari dunia game mobile Korea, karena tidak dapat dipung kiri bahwa Com2us dan Gamevil termasuk dalam top 10 perusahaan mobile game di Korea, yang terkenal menghasilkan game-game mobile dengan kualitas yang

Read More