esport

BeritaEvent

Datang dan Rebut GamePad GameSir Secara Cuma-Cuma di JGW 2017

GameSir merupakan brand yang terpercaya bagi gamers yang ingin menikmati gamepad berkualitas tinggi. Sebagai pemain baru di Dunia penyedia gamepad Indonesia Gamesir  punya tempat untuk penggemarnya. GameSir Tawarkan best quality build GamePad … Selain menawarkan best quality build GameSir juga mempunyai banyak varian dan desain gamepad yang akan membuat jari-jemari kamu seakan menari dengan suka cita. Tentunya dengan harga yang tidak akan membuat kantong kamu kebobolan. Keikutsertaan GameSir selaku produsen Gamepad multiplatform asal Hong Kong di JGW 2017 Hal tersebut sebagai bukti jika GameSir peduli

Read More
Berita

Intip Aktifitas Elite8 selama di Manila dalam Vainglory8 Spring Championship

Setelah dikabarkan lolos ke 4 besar di Manila, team Elite8 Esport langsung mempersiapkan diri untuk keberangkatannya kesana. Selain kesiapan mental dan fisik, ternyata team Elite8 Esport tidak lupa untuk membawa sekardus Good Day, sebagai salah satu sponsor team Elite8. Nah daripada penasaran, langsung ajah kita lihat aktifitas mereka selama persiapan di Manila, dan jangan lupa untuk selalu mendukung Elite8 di Vainglory8 Spring Championship

Read More
BeritaGamingMobile Game

Update Fitur War Arena, Summoner Wars merambah ranah Mobile E-Sport

 Summoners War, game besutan Com2uS baru saja menggelar turnamen offline pertama di Korea dengan judul World Arena Invitational, yang telah membuka gerbang ke e-sports mobile global. Acara yang diadakan pada tanggal 20 mengumumkan bahwa turnamen offline pertama, World Arena Invitational, untuk Summoners War berakhir dengan kesuksesan besar. ​ ​World Arena Invitational berlangsung di OGN E-Stadium Giga Arena di Mapo-gu, Seoul. Acara yang dimulai sejak jam 7 malam pada tanggal 19 waktu setempat dipenuhi hingga 600 pemain. Pertarungan seru antar pemain disiarkan secara live pada salah satu stasiun tv selama 2 jam. Dipandu oleh seorang entertainer, Huh Joon, dan seorang mantan gamer profesional, Kang Min, serta disiarkan live secara online melalui channel YouTube OGN.​ Empat tim dipilih dari tim yang sudah melakukan pendaftaran sebelumnya, dan turnamen berlangsung dengan peraturan di mana pemain yang duluan memenangkan 2 dari 3 pertandingan akan menjadi pemenang turnamen. Setiap tim berisi 3 pemain dan di final, tim “Kissdanya” merebut tahta juara karena duluan memenangkan 2 pertandingan melawan tim “Lose-lose-win-win-win.”​ ​ Selain itu, lebih dari 1000 penggemar Summoners War menghadiri stadium berjam-jam sebelum event dimulai, membuktikan ketenaran dan minat yang tinggi terhadap  turnamen pertama Summoners War. Total 3000 orang menonton acara ini secara live melalui YouTube, dan video ini mencatat lebih dari 19 ribu tayangan dalam 12 jam setelah acara berakhir.​   “ Sebagai game mobile, e-sport yang ditawarkan oleh Summoners War terlihat berbeda, menarik dan sangat seru, selain itu banyaknya variasi strategi sehingga tidak adanya kepastian bagaimana  satu team akan mengalahkan team lain. “, jelas Kang Min mantan gamer professional di Korea Selatan.   ​ Com2uS pun menambahkan, “Kami sangat bersyukur kepada seluruh pemain yang mempunyai minat yang tinggi terhadap game kami dan bahkan hadir di World Arena Invitational, dan ini  adalah kesempatan besar bagi kami untuk memastikan kemungkinan bahwa game bisa meraih kesuksesan di area lain” dan menambahkan, “Kami akan mencari cara untuk mengembangkan Summoners War sebagai festival e-ports mobile yang pemain dari seluruh dunia bisa nikmati bersama.” Selain itu, Com2uS juga membagikan crystal gratis untuk para pemain summoners war di Indonesia, kalian dapat mengecek fanpage Summoners War untuk mengetahui info ini lebih lanjut.  ​ World Arena Invitation bisa ditonton di channel YouTube: 

Read More
BeritaEsports

Mobileague.ID mengumumkan eSports Ladies Team divisi mobile legend bernama PoisonIvy

Pada 1 April 2017 ini, sebuah keputusan yang besar yang dimulai dengan langkah yang kecil telah diambil oleh Mobileague.id. Setelah selama ini hanya menjadi Portal Berita Game secara Online saja, akhirnya Mobileague,ID memutuskan untuk memberikan kontribusi nya secara penuh terhadap komunitas gamers dan juga terhadap perkembangan eSport Scene Indonesia di platform Mobile. Dengan berada langsung didalam komunitas gamer ini, Mobileague.id dapat melihat secara langsung hal-hal apa saja yang sekiranya akan menjadi kebutuhan para gamers. Dengan mengandeng para pemain-pemain berbakat yang

Read More
BeritaEsports

Ingin Berlatih Secara Privat Dengan Pro Player? GamerSensei Jawabannya

Hai sobat mobileague, apakah kalian sering merasa tidak ada perkembangan ketika bermain suatu game? Apakah sobat mobileague ingin menjadi lebih baik lagi ketika bermain game online? Ada banyak sekali caranya untuk meningkatkan kemampuan kita dalam bermain game, salah satu alternatifnya adalah dengan belajar langsung dari para pemain ahli. Wah sepertinya enak banget ya kalau kita bisa langsung belajar dan mendapatkan pengalaman khusus bermain langsung dari para pemain profesional. Eh tunggu dulu, sekarang angan-angan Sobat Mobileague tersebut dapat diwujudkan dengan Gamersensei, sebuah platform

Read More
EsportsMobile Game

Roster Terbaru Team E-Sport Elite8 Untuk Vain Glory

Elite8, sebagai salah satu multi-game organization yang ada di Indonesia, Kali ini mengumumkan roster terbaru team Vain Glory mereka yang akan dipersiapkan untuk berpartisipasi pada acara Halcyon Gathering Jakarta 2.0 pada tanggal 11 Februari 2017 yang akan datang. Berikut ini adalah susunan pemain terbaru team Elite8 Roster Dari kiri ke kanan: NucHunter, officialhein, iLoC, ReVindication Ahmad “NucHunter” – Jungle/Captain Heinrich “officialhein” Liang – Carry/Jungle Yosep “iLoC” Ho – Captain (sub) Justin “ReVindication” Leo – Jungle (sub) Ibrahim “HundJaegers” Ali –

Read More
EsportsMobile Game

Mean Streets of Jakarta, Tournament Hearthstone dari HSID

Mean Streets of Jakarta adalah serangkaian event game Hearthstone yang  diadakan dengan tema yang diambil dari ekspansi terakhir game Hearthstone: Heroes of Warcraft yaitu Mean Streest of Gadgetzan. Event ini sendiri akan diadakan pada tanggal 21 Januari 2017 dan bertempat di Casa Verde, Tebet, Jakarta Selatan. Akan ada 3 rangkaian acara yang di jadwalkan oleh Team HSID, yaitu Tournament dan Arena Rush sebagai acara utama dan Fire Side Gathering sebagai side quest. Detail konten untuk poster dan broadcast : Tournament Penjelasan

Read More
BeritaGamingMobile Game

Boat Rumble, Game Penerus Boat Royale

Diambil dari post tertanggal 19 Desember 2016 di Facebook fanpage official Boat Royale, diumumkan bahwa game Boat Royale akan mengakhiri masa layanannya pada tanggal 27 Desember 2016. Tidak dijelaskan secara detail alasannya namun pada post yang sama juga tercantum pula sebuah game dengan tipe yang sama dengan nama game Boat Rumble. Boat Rumble dapat mulai di mainkan sejak tanggal 20 Desember 2016 Banyak hal yang akan berubah pada game Boat Rumble nanti, beberapa yang dapat Mobileague rangkum adalah sebagai berikut Legion

Read More
BeritaEsports

Phoenix Armada, Juara Dunia Pertama Vainglory dari Korea

Sekali lagi Korea Selatan menunjukan taring nya di dunia E-Sport dengan menyabet gelar Juara Dunia yang pertama pada gelaran WORLD CHAMPIONSHIP VAINGLORY 2016 yang lalu. Phoenix Armada, team yang terdiri dari druid, Mango, holymonk, dan bigpaws, berhasil mengalahkan team kenamaan dari North America, SoloMid dengan nilai akhir 4-2 dalam best of seven match di final tournament kali ini. Dengan kemenangan ini Phoenix armada mengukuhkan posisi mereka di kancah International dan membawa pulang sebagian besar uang Prize Pool senilai USD 120.000 Pada musim sebelumnya,

Read More